Hasil Penghitungan Sementara Pilbup Pati 2024, Pasangan Sudewo-Chandra Unggul

(Foto: Sudewo - Chandra)

Kabarpatigo.com - PATI - Hasil sementara penghitungan suara pemilihan bupati dan wakil bupati (Pilbup) Pati 2024 menunjukkan pasangan Sudewo-Chandra unggul dengan perolehan suara signifikan di berbagai kecamatan.

Baca juga: Tasyakuran Sambut Kemenangan Bersama Relawan dan Pendukung, Sudewo Potong Kerbau

Baca juga: H-1 Pilkada, Pj Bupati Pati Bersama Forkopimda Monitoring dan Pantau Kesiapan TPS

Berdasarkan data yang diperoleh, Sudewo-Chandra meraih total 406.316 suara, mengungguli pasangan Wahyu Suharyo-Ono dengan 301.815 suara, serta Budiono-Novi yang hanya memperoleh 24.588 suara. (Data Rabu 27 November 2024, hingga pukul 21.35 WIB).

Baca juga: Hadiri Tasyakuran Sudewo-Chandra, Ini Pesan Saiful Arifin!

Baca juga: Menang di 17 Kecamatan, Pasangan Sudewo-Chandra Unggul Mutlak

Dalam data tersebut pasangan calon Sudewo-Chandra kalah di 4 kecamatan, yakni Jaken, Juwana, Pati, dan Tlogowungu.

Sedangkan di 17 kecamatan lainnya dimenangkan paslon Sudewo-Chandra. (red)

(Foto: Paslon Sudewo-Chandra)

Komentar